Kurikulum Teknik Mekatronika UNPAR tahun 2018 Daftar Mata Kuliah Prasyarat
Daftar Mata Kuliah dengan Prasyarat dan Mata Kuliah Prasyaratnya
Kurikulum 2018 Teknik Mekatronika UNPAR
No
Kode Mata
Kuliah
Nama Mata Kuliah
Prasyarat
Pernah Tempuh Tempuh Bersama Lulus
1 IME 182111-03Matematika Teknik I Kalkulus II
2 IME 182112-03Matematika Teknik II Matematika Teknik I
3 IME 182121-02Probabilitas dan StatistikaKalkulus II
4 IME 182231-02Elektronika Dasar Rangkaian Listrik
5 IME 182241-02Sistem Pengukuran & Akuisisi
Data (SPAD)
Dasar Rangkaian Listrik
6 IME 182261-02Praktikum Mekatronika I Dasar Rangkaian Listrik 1. SPAD
2. Elektronika
3. Dasar Tenaga Elektrik
7 IME 182282-02Praktikum Mekatronika II Algoritma & Pemrograman 1. Sistem Mikroprosesor
2. Sistem Digital
8 IME 182322-03Sistem Mikroprosesor Sistem Digital
9 IME 182332-02Proses Manufaktur 1. Menggambar Teknik
2. Statika
10IME 182342-02Material Teknik Fisika Dasar II
11IME 182351-03Dasar Tenaga Elektrik Elektronika
12IME 182362-03Pemodelan Sistem Matematika Teknik I
13IME 183212-03Medan Elektromagnetik Matematika Teknik I
14IME 183271-02Praktikum Mekatronika III 1. Proses Manufaktur
2. Menggambar Teknik
CAD/CAM
15IME 183272-02Praktikum Mekatronika IV 1. Sistem Tertanam,
2. Sistem Kontrol Otomatis
Sistem Kontrol Berbasis
PLC (SK-PLC)
16IME 183311-02Sistem Tertanam 1. Algoritma & Pemrograman
2. Sistem Mikroprosesor
17IME 183322-03Termodinamika Fisika Dasar II

Kurikulum Teknik Mekatronika UNPAR tahun 2018 Daftar Mata Kuliah Prasyarat
18IME 183331-03CAD/CAM 1. Menggamber Teknik
2. Proses Manufaktur
19IME 183341-03Perancangan Elemen Mesin 1. Menggamber Teknik
2. Statika
20IME 183342-03Pengolahan Sinyal Digital Sinyal & Sistem
21IME 183351-03Sistem Kontrol Otomatis 1. Matematika Teknik II
2. Pemodelan Sistem
3. Sinyal & Sistem
22IME 183352-02Sistem Kontrol Berbasis PLC
(SK-PLC)
1. Sistem Digital,
2. Sensor & Aktuator
23IME 183361-03Sensor dan Aktuator 1. SPAD
2. Pemodelan Sistem
24IME 183432-03Kinematika Robot 1. Pemodelan Sistem,
2. Matematika Teknik II
25IME 184251-03Projek Mekatronika Desain Produk Mekatronika
26IME 184300-03Kerja Praktek (KP) Hingga semester V telah
tempuh 90 SKS
27IME 184400-02Tugas Akhir I Kerja Praktek Lulus ⩾ 110 SKS,
IPK (110) ⩾ 2.00
28IME 184431-03Dinamika Robot Kinematika Robot
29IME 184441-03Sistem Kontrol Modern Sistem Kontrol Otomatis
30IME 184500-04Tugas Akhir II Tugas Akhir 1
Keterangan :
Pernah Tempuh berarti mahasiswa harus sudah pernah mengambil mata kuliah yang menjadi prasyarat pada semester sebelumnya.
Tempuh Bersama berarti diambil bersama-sama pada semester yang sama, atau sudah pernah menempuh prasyarat tersebut.
Contoh : Praktikum Mekatronika I harus ditempuh bersama matakuliah SPAD, Elektronika & Dasar Tenaga Elektrik.
Tabel ini disarikan dari Buku Kurikulum Teknik Mekatronika
UNPAR tahun 2018. Dibuat untuk mempermudah mahasiswa
merancang pengambilan mata kuliah saat melakukan FRS
setiap semesternya.
Bandung, 17 Agustus 2021
Dr. Ali Sadiyoko, S.T., M.T.